Bahaya dari polusi udara yang terus menebal seiring waktu, memerlukan pemantauan ketat agar keseimbangan terhadap kesehatan dapat tercapai. Sumber polutan dapat dikendalikan dengan terus memantau proporsinya. Gas detector digunakan untuk mengendalikan sumber polutan supaya tidak mencapai jumlah yang membahayakan.
Yang termasuk dalam jenis gas detector adalah gas analyzer Geotech G150. Mengukur kadar gas dan mendeteksi adanya kelebihan proporsi gas berbahaya merupakan fungsi utama dari instrumen tersebut. Dikatakan bahwa instruksi penggunaan gas analyzer Geotech G150 penting dipelajari. Simak selengkapnya disini!
Instruksi Penggunaan Gas Analyzer Geotech G150
Penggunaan gas analyzer Geotech G150 menentukan seberapa berhasilnya pengukuran yang Anda lakukan. Oleh karena itu, mempelajari instruksi penggunaan gas analyzer Geotech G150 sama halnya dengan investasi. Secara sederhana prosedur penggunaannya sebagai berikut.
- Kabel daya alat sambungkan ke sumber listrik
- Masukkan selang probe
- Tunggu hingga display menapilkan angka 0
- Jika sudah, hidupkan kendaraan dan tungu 1-2 menit untuk pengujian
- Baca hasil data
Tetapi, untuk instruksi yang lebih rinci sangat dianjurkan untuk mengacu pada buku pedoman. Atau untuk lebih mudahnya, Anda bisa membaca brosur berupa file PDF yang bisa diakses melalui link berikut: Brosur Instruksi Penggunaan Gas Analyzer Geotech G150
Sektor Industri yang Menggunakan Gas Analyzer Geotech G150
Gas analyzer Geotech G150 masih relevan digunakan di berbagai sektor industri, selama membutuhkan monitoring CO2. Maka sektor industri yang menggunakan gas analyzer Geotech G150 diantaranya adalah pemantauan CO2 yang diaplikasikan pada general IAQ, situs audit lingkungan, dan kontrol imigran illegal.
Spesifikasi Lengkap Gas Analyzer Geotech G150
Membaca uraian spesifikasi lengkap gas analyzer Geotech G150 berikut ini akan memperkaya pengetahuan Anda. Sewaktu-waktu berguna ketika Anda memiliki gas analyzer Geotech G150. Perhatikan dengan cermat infonya.
POWER SUPPLY | ||||
Battery type | Li Ion | |||
Battery life | 12 hours (10 hours with pump) | |||
Battery lifetime | 600 cycles | |||
Battery charger | 5Vdc external power supply and internal charging circuit | |||
Charge time | 4 hours | |||
Alternative power | 5Vdc power supply | |||
GAS RANGES | ||||
Gases measured | CO2 | By custom dual wavelength infra-red cell with reference channel | ||
O2 (optional) | By internal electrochemical cell | |||
Oxygen cell lifetime | Approximately 3 years in air | |||
Range | CO2 | 0-10,000 ppm | ||
O2 | 0-100% | |||
Typical accuracy* | CO2 | 0-10,000 ppm | ||
± 1.5% of range after calibration
(typically ± 10 ppm at 500 ppm CO2 after user calibration) |
||||
O2 | ± 1.0% of range after calibration | |||
Response time T90 | CO2 | ≤ 20 seconds | ||
O2 | ≤ 60 seconds | |||
*Typical accuracies | All typical accuracies quoted are after calibration plus accuracy of calibration gas used. | |||
FACILITIES | ||||
Temperature (optional) | x 2 using optional probes 0°C to +50°C (not available if humidity is selected) | |||
Temperature accuracy | ± 0.2°C | |||
Barometric pressure | 800- 1200 mbar | |||
RH measurement (optional) | RH probe 0- 100% RH non condensing | |||
RH accuracy | ± 1.5% RH across the range | |||
Visual and audible alarms | User selectable CO2 and O2 alarm levels | |||
Communications | USB type B mini-connector, HID device class | |||
Data storage | 1000 reading sets plus 270 events | |||
PUMP | ||||
Flow | 100cc / min typically | |||
ENVIRONMENTAL CONDITIONS | ||||
Operating temperature | 0°C to 50°C | |||
Relative humidity | 0- 95% non condensing (RH probe 0- 100% non condensing) | |||
Barometric pressure | ± 500mbar from calibration pressure | |||
IP rating | IP40 | |||
Weight | 495 grams | |||
Size | L 165mm, W 100mm, D 55mm | |||
Case material | ABS / polypropylene with silicone rubber inserts | |||
Keys | 17 resin capped silicone rubber keys | |||
Display | Liquid crystal display, 128 x 64 pixel With RGB LED back-light | |||
PHYSICAL | ||||
Gas sample filters | Built-in gas dryer tube to remove moisture User replaceable PTFE water trap filter | |||
CERTIFICATION | ||||
EN 50270 :2006 | Electromagnetic compatibility- electrical apparatus for the detection and measurement of combustible gases, toxic gases or oxygen | |||
EN61010-1:2010 | Safety requirements for electrical equipment for measurement, control, and laboratory use. Part 1: General requirements |
Jika ingin lebih paham lagi mengenai spesifikasi dari alat yang satu ini, sebaiknya Anda luangkan waktu untuk membaca brosur berupa file PDF berisi spesifikasi lengkap alat ini, bisa Anda akses pada link berikut: Brosur Spesifikasi Gas Analyzer Geotech G150
Kelebihan dari Gas Analyzer Geotech G150
Memang pada dasarnya gas analyzer Geotech G150 menawarkan fungsi dasar sebagaimana mestinya. Namun, ada sedikit yang berbeda yakni kelebihan dari gas analyzer Geotech G150. Anda tidak sabar ingin tahu? Berikut penjelasannya.
- Accurate CO2 Readings, pengukuran CO2 dijamin akurat serta presisi
- Quick Verification of CO2 Levels for Site Audits, memverifikasi tingkat CO2 dengan cepat untuk keperluan audit
- Time Saving with Dual Temperature Probes, berkat kerjanya yang cepat, Anda dapat menghemat waktu
- Data Logging for Long Term Application, mempunyai data logging untuk penggunaan jangka panjang
- Easy to Read Large Well Lit Display, pembacaan data menjadi mudah sebab display yang bagus dan besar
- Built in Gas Moisture Removal, dikembangkan dalam penghilang kelembaban gas
Kisaran Harga Terkini untuk Gas Analyzer Geotech G150
Beberapa perusahaan sangat disiplin terhadap keuangan, sehingga terkadang informasi harga produk yang akan dibeli menjadi penting. Menyikapi hal tersebut, distributor resmi adalah sumber terpercaya yang bisa memberikan kisaran harga terkini untuk gas analyzer Geotech G150.
Distributor Penjualan Gas Analyzer Geotech G150 Bergaransi
Segala informasi mengenai gas analyzer Geotech G150 yang terpercaya tentu berasal dari distributor resmi. Ralali.com sudah menjadi distributor resmi dan memiliki ratusan pelanggan. Jika Anda tertarik untuk menjadi salah satu pelanggan Ralali.com, Anda bisa klik banner di bawah ini.
Tips Melakukan Perawatan dan Kalibrasi Gas Analyzer Geotech G150
Dengan membersihkan gas analyzer Geotech G150 secara rutin, berarti Anda sudah mengupayakan perawatan gas analyzer Geotech G150. Sebagai informasi, bersihkan menggunakan kain yang lembut dan tidak berserat.
Sementara itu, gas analyzer Geotech G150 yang digunakan terus-menerus dapat mengalami aus dan akurasinya menurun. Jika hal ini terjadi, yang perlu Anda lakukan yaitu memenuhi kalibrasinya. Kalibrasi.com menyediakan jasa kalibrasi gas analyzer Geotech G150 dengan pelayanan terbaik. Form di bawah ini dapat Anda isi untuk mendapat jasa kalibrasi Kalibrasi.com dengan lebih mudah.