Infrared camera HT Italia THT80 adalah thermal kamera yang mengadopsi teknologi touchscreen pada layarnya. Infrared camera HT Italia THT80 berukuran 133 x 87 x 24mm, sehingga sangat mungkin untuk di bawa dalam kantong. Beratnya pun hanya 200g. Tapi tahukah Anda apa itu thermal kamera? Sama dengan kamera pada umumnya yang berfungsi untuk menangkap gambar, tetapi thermal kamera memanfaatkan radiasi infrared untuk mengetahui bentuk gambar. Sangat unik bukan produk yang satu ini. Oleh karena itu, mari ketahui spesifikasi dari infrared camera ht italia tht80 serta penjelasan dari keunggulannya. Simak juga pedoman penggunaan dan perawatannya disini!
Spesifikasi Infrared Camera HT Italia THT80
Bagaimana brand HT Italia mengembangkan thermal kamera yang beratnya tidak lebih dari 300 gram? Mengulas spesifikasi infrared camera HT Italia THT80 di bawah ini akan sangat menarik.
IR Resolution | 120 x 90 pxl |
Temperature range | -20° ÷ 550°C |
Image frequency | 50Hz |
Thermal sensitivity / NETD | <0.05°C @ 30°C / 50mK |
Field of view (FOV) | 50° x 37° |
Focal length | f 1.13 |
Lens | 2.3mm |
IFOV | 7.3mrad |
Focus mode | fixed focus |
Built-in camera | 2 MP, foco fijo, con linterna LED |
Picture in Picture function | ● |
AutoFusion image enhancement | ● |
Uncertainty about the measure | ±2°C (±3.6°F) o±2% of reading |
Digital zoom | 1x ÷ 32x |
Measurement tools (in live mode) | 3 spots, central spot, hot / cold spot, 3 areas, horizontal vertical lines |
Area measurement information | max, min, center |
IR Video recording | ● |
Measurement corrections | emissivity, reflected temperature, ambient temperature, atmospheric humidity, infrared compensation, distance compensation |
Color Palettes | iron, rainbow, white hot, black hot, brown hot, blue/red, hot/cold, feather, above max alarm, below min alarm, interval alarm |
Span modes | Automatic / Manual / Histogram |
Built in LED light | ● |
Internal memory | 3,4 GB |
On-camera report building | textual notes |
Communication modes | USB tipo C, Wi-fi, micro SD |
Display | touch screen |
Battery operation time | 3 hours |
Size (LxWxH) (mm) | 133 x 87 x 24mm |
Keunggulan Infrared Camera HT Italia THT80
Ternyata begini keunggulan dari infrared camera HT Italia THT80 yang ditawarkan kepada penggunanya. Simak penjelasannya di bawah ini, yuk.
- Compact Professional Thermal Camera
Thermal camera tipe THT80 ini adalah salah satu produk yang desainnya compact dan muat di kantong - High Resolution IR Sensor
Memiliki sensor IR yang beresolusi tinggi - Display Touchscreen
Displaynya sudah touchscreen, sehingga menambah fleksibilitas pengoperasian - AutoFusion
Dengan fusion yang otomatis tanpa perlu mengaturnya lebih dulu
Pedoman Menggunakan Infrared Camera HT Italia THT80
Ada yang lebih penting dari memahami pedoman menggunakan infrared camera HT Italia THT80, yaitu memasang aplikasi HT Pro Camera pada smartphone Anda. Nah, jika aplikasi sudah terpasang, barulah Anda dapat menggunakan alat ini. Berikutnya untuk instruksi penggunaan infrared camera HT Italia THT80 lebih lanjut dan rinci, sudah dibahas lengkap dalam buku pedoman. Cek dalam kemasan produk karena biasanya buku pedoman disertakan didalamnya.
Atau untuk lebih mudahnya Anda bisa melihat pada buku panduan penggunaan berupa file PDF, yang bisa Anda akses pada tautan berikut ini: Buku Pedoman Panduan Penggunaan Infrared Camera HT Italia THT80
Sektor yang Membutuhkan Infrared Camera HT Italia THT80
Dengan rentang ukur infrared camera HT Italia THT80 pada -20°C ÷ 550°C, alat ini cocok untuk penggunaan dalam beberapa sektor. Sektor yang membutuhkan infrared camera HT Italia THT80 adalah perawatan hidrolik, mekanik atau maintenance listrik.
Kisaran Harga Infrared Camera HT Italia THT80
Kecanggihan fitur serta desain produknya yang sangat ringkas ini, Anda hanya cukup membayar dengan kisaran harga 11 juta rupiah. Nominal tersebut dapat naik turun dan tidak pasti pada setiap distributor. Untuk harga pastinya, lebih baik Anda cek langsung pada katalog distributor resmi Ralali.com dengan cara klik banner di bawah ini. Lakukan juga transaksi pembelian infrared camera HT Italia THT80 di Ralali.com untuk dapat jaminan ori pada produknya.
Perawatan Infrared Camera HT Italia THT80
Penggunaan infrared camera HT Italia THT80 pada lingkungan dengan kelembapan maupun suhu yang tinggi, dapat merusaknya. Oleh karena itu, sebisa mungkin hindari lingkungan tersebut. Namun, jika sudah terlanjur rusak, infrared camera HT Italia THT80 bisa diperbaiki di Kalibrasi.com. Selain bisa memperbaiki alat yang rusak, Kalibrasi.com juga menerima jasa kalibrasi.
Kalibrasi Infrared Camera HT Italia THT80
Kalibrasi direkomendasikan untuk dipenuhi secara rutin untuk meningkatkan akurasi pada infrared camera HT Italia THT80. Melalui akurasi yang tinggi, infrared camera HT Italia THT80 akan menghasilkan pengukuran yang presisi. Jadikan Kalibrasi.com sebagai mitra saat infrared camera HT Italia THT80 Anda membutuhkan kalibrasi, karena jasa kalibrasi Kalibrasi.com terpercaya. Isi form penawarannya di bawah ini dengan segera.