Listrik menjadi salah satu energi yang memiliki peranan penting dalam setiap lini kehidupan manusia. Tanpa energy listrik kehidupan manusia tidak dapat berjalan dengan baik karena sebagian besar kegiatan manusia pastinya berhubungan dengan kelistrikan. Oleh Karenanya memastikan tegangan listrik sesuai dengan keamanan dan pemakaian pengguna, listrik juga harus dilakukan pengukuran.

Kebutuhan pengukuran kelistrikan membutuhkan peralatan yang ringkas dan mudah dibawa kemana-mana. Maka dari itu alat yang digunakan untuk menguji dan mengukur jumlah listrik harus mampu digunakan secara ringkas seperti multimeter pocket. Sebenarnya sama seperti multimeter pada umumnya hanya saja ukuranya yang lebih kecil, alat ini digunakan dalam pengukuran besaran resistansi (hambatan), arus , tegangan dan hambatan. 

Sebagai alat pengukur listrik, multimeter pocket juga dilengkapi dengan fungsi Hfe untuk mengetahui nilai faktor penguatan transistor dan mengukur nilai kapasitas serta frekuensi sinyal. Meskipun ukuran alat ini cenderung kecil, namun alat ini dapat diandalkan dalam membantu pekerjaan pengukuran kelistrikan. Lalu mengapa sebaiknya menggunakan alat ini dalam pengukuran listrik? simak pembahasan lebih lengkapnya mengenai alat ini dalam pembahasan dibawah ini.

Alasan Sebaiknya Memilih Multimeter Pocket HT Italia

Dari pembahasan sebelumnya multimeter pocket HT Italia digunakan dalam pengukuran kelistrikan dimana alat ini memiliki bentuk memudah digunakan dimanapun. Untuk multimeter yang dapat diandalkan Anda dapat percayakan kepada multimeter Pocket brand HT Italia. 

HT Italia menawarkan multimeter pocket dengan fitur yang lengkap dalam satu genggam dan mudah disimpan dalam pocket/saku. Bentuknya yang ringkas dengan segala keunggulannya dapat digunakan kapan saja alat dibutuhkan. Selain itu multimeter pocket HT Italia ini memiliki perawatan yang terbilang cukup mudah serta didesain dengan bahan kuat.

Inilah Rekomendasi Jenis Multimeter Pocket HT Italia

Setelah mengenal apa itu multimeter pocket HT Italia. Anda telah mengetahui sebelumnya  brand HT Italia telah memproduksi dan mengembangkan beragam seri atau model multimeter pocket. Brand ini memproduksi seri dari mulai yang flexible hingga fungsi-fungsi khusus yang dilengkapi dengan fitur yang lebih kompleks. Untuk lebih lengkapnya mengenai jenis multimeter  pocket Italia dapat Anda simak selengkapnya berikut ini!

Multimeter HT Italia HT14D

Pertama terdapat Model HT14, dimana alat ini adalah multimeter digital ringkas yang mampu melakukan pengukuran tegangan AC/DC hingga 500V dan arus DC hingga 200mA dengan fungsi pelengkap seperti  resistansi, uji Dioda, dan uji baterai alkaline 9V. Pelajari selengkapnya mengenai multimeter HT Italia HT14D pada penjelasannya disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT14D

Multimeter HT Italia HT21

Seri multimeter HT Italia HT21 merupakan sebuah multimeter digital ringkas yang mampu melakukan pengukuran tegangan AC/DC hingga 600V dan dengan fungsi pelengkap resistansi, uji kontinuitas, dan Uji Dioda. Untuk lebih lengkapnya mengenai multimeter HT Italia HT21 dapat anda pelajari disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT21

Multimeter HT Italia HT211

Multimeter HT Italia selanjutnya merupakan seri multimeter HT Italia Multimeter HT211 digital dengan layar LCD backlit besar yang didukung dengan tegangan AC/DC dan arus AC/DC, resistansi, frekuensi, suhu, kapasitansi, uji kontinuitas dan uji dioda pada sistem kelistrikan dengan CAT III 600 V. Selengkapnya mengenai multimeter HT Italia HT211 yang dapat Anda pelajari disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT211

Multimeter HT Italia HT22D

Seri berikutnya terdapat multimeter HT Italia HT22D, dimana multimeter digital RMS satu ini ideal digunakan untuk tegangan DC/AC TRMS hingga 600V, arus DC/AC TRMS hingga 10A, resistansi, uji kontinuitas, frekuensi, duty cycle, kapasitansi, dan uji dioda sesuai standar keselamatan. Instrumen ini memiliki fungsi VFD (Variable Frequency Driver) yang inovatif untuk pengukuran tegangan AC yang akurat.  Simak penjelasan lebih lengkapnya mengenai multimeter HT Italia HT22D disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT22D

Multimeter HT Italia HT25N

Selanjutnya terdapat multimeter HT Italia HT25N adalah multimeter digital kompak yang mampu melakukan pengukuran terutama tegangan AC/DC hingga 600V dan arus DC hingga 10A (HT25N) dengan fungsi pelengkap Resistansi, uji Kontinuitas, uji Dioda, serta uji baterai alkaline 9V dan 1,5V dengan insulasi pelindung ganda pada CAT III 600V.  Penasaran dengan multimeter HT Italia HT25N? pelajari tentang instrumen ini disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT25N

Multimeter HT Italia HT321

Terdapat pula multimeter HT Italia HT321 yang dirancang dan dikembangkan sesuai dengan kriteria kategori pengukuran CAT IV 600V oleh karena multimeter HT Italia seri ini layak dioperasikan di dekat sumber catu daya yang memerlukan standar keselamatan tinggi. Ia melakukan pengukuran tegangan AC/DC, resistansi, uji kontinuitas dan uji dioda. Selengkapnya mengenai multimeter HT Italia HT321 dapat Anda pelajari disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT321

Multimeter HT Italia HT322

Multimeter HT Italia HT322 adalah multimeter digital CAT IV 600V dengan layar LCD 3+1/2 dgt. Alat ini dirancang untuk melakukan pengukuran tegangan AC/DC, resistansi, uji kontinuitas, dan uji dioda. Model HT 322 juga melakukan pengukuran suhu dengan probe type K. Fitur lainnya adalah Data HOLD, MAX, rentang manual dan lampu latar. Lebih lengkapnya tentang multimeter HT Italia HT 322  simak penjelasannya disini: Spesifikasi dan Informasi Lengkap Multimeter HT Italia HT322

Kelebihan dari Multimeter Pocket HT Italia

Sebagaimana yang telah dijelaskan dalam sebelumnya Anda telah mengetahui produk multimeter pocket dalam banyak seri. Dimana setiap seri memiliki spesifikasi yang berbeda-beda . Berkaitan dengan hal tersebut tentunya alat ukur buatan HT Italia ini juga masing-masing memiliki kelebihannya. Adapun secara umum multimeter pocket HT Italia memiliki banyak kelebihan yang beberapa diantaranya sebagai berikut :

  •  Fitur Cukup Lengkap
  •  Pengoperasian yang Mudah
  •  Maintenance Mudah
  •  Desain Modern dan Kokoh
  •  Produk Bergaransi
  •  Mudah Dibawa

Dimana Bisa Melakukan Pembelian Multimeter Pocket HT Italia Bergaransi?

Anda berminat untuk memiliki salah satu dari beberapa rekomendasi seri multimeter  pocket HT Italia? Dapatkan segera alat ini pada distributor resmi HT Italia di Indonesia. Dimana tempat penjualan multimeter pocket HT Italia Anda dapat mengandalkan Ralali.com sebagai platform resmi penjualan HT Italia. Ralali.com dapat menjadi solusi pembelian berbagai alat ukur untuk kebutuhan bisnis Anda dengan proses yang cepat, kualitas dan harga terjamin.

Jadi tunggu apalagi jika Anda sedang mencari multimeter pocket HT Italia terbaik segera klik banner dibawah ini untuk menuju halaman produk multimeter pocket HT Italia di Ralali.com

Kesimpulan

Demikianlah penjelasan mengenai Multimeter Pocket HT Italia yang telah dijelaskan diatas, dari penjelasan tersebut dapat Anda ketahui tentang fungsi multimeter pocket yang ideal digunakan untuk menguji dan mengukur jumlah listrik dengan lebih ringkas. Dimana brand HT Italia telah memproduksi banyak seri atau model untuk HT Italia untuk beragam keperluan Anda. Dapatkan segera multimeter pocket HT Italia melalui Ralali.com