Dalam dunia industri, keakuratan dan keandalan dalam pengukuran sangat penting. Oleh sebab itu, kini telah hadir sebuah alat kalibrator multifunction yang dapat membantu Anda untuk melakukan pengukuran, pengujian, dan juga mengatur peralatan listrik dengan cepat, tepat, dan akurat. alat kalibrator yang bisa Anda gunakan yaitu process calibrator Piecal PIE 830.
Alat ini telah dirancang oleh Piecal dengan baik, sehingga mampu mendiagnosis gangguan arde yang merepotkan dan kebocoran arus teknologi Loop Diagnostic yang telah ditetapkan dengan cepat. Process calibrator Piecal PIE 830 dapat menampilkan arus, tegangan, dan resistansi secara bersamaan untuk memberitahu pengguna mengenai kondisi loop secara langsung. Baca artikel ini dengan seksama untuk dapat lebih mengenal process calibrator Piecal PIE 830.
Spesifikasi Process Calibrator Piecal PIE 830
Spesifikasi alat dapat memberikan gambaran bagi Anda tentang berbagai fungsi dan fitur yang tersedia di alat process calibrator Piecal PIE 830. Ini dapat membantu pengguna untuk menilai apakah alat tersebut mampu memenuhi kebutuhan atau tidak. Oleh karena itu, berikut telah tersedia rincian spesifikasi alat PIE 830.
General | |
Operating Temperature Range | -20 to 60 °C (-5 to 140 °F) |
Storage Temperature Range | -30 to 60 °C (-22 to 140 °F) |
Temperature effect | ≤ ± 0.005 %/°C of Full Scale; Cold Junction Sensor
≤ ±25 ppm/°C |
Relative Humidity Range | 10 % ≤RH ≤90 % (0 to 35 °C), Non-condensing |
10 % ≤RH≤ 70 % (35 to 60 °C), Non-condensing | |
Isolation: Voltage Common Mode | 60V rms between all milliamp functions/Read V DC and Source V DC/Thermocouple/RTD/Ohms/ Frequency/Pressure
50/60 Hz, 100 dB |
Normal Mode Rejection | 50/60 Hz, 50 dB |
Noise | ≤ ± ½ Least Significant Digit from 0.1 to 10 Hz |
Size | 5.63 x 3.00 x 1.60 in, 143 x 76 x 41mm (L x W x H) |
Weight | 12.1 ounces, 0.34 kg (including boot & batteries) |
Batteries | Four “AA” Alkaline 1.5V (LR6) |
Optional NiMh Rechargeable battery kit | 120 VAC for North America Only; charger, four NiMh batteries, AC & DC cords [Part # 020-0103] |
Battery Life | Read Functions ≥ 20 hours; Read Pressure ≥ 7 hours Source mA ≥ 14 hours @ 12 mA into 250Ω Pwr/Meas mA ≥ 12 hours at 20 mA
Source V, Ω, T/C, pH, RTD & Hz ≥ 20 hours |
Low Battery | Low battery indication with nominal 1 hour of operation left |
Protection against misconnection | Over-voltage protection to 60 vrms (rated for 30 seconds). Red LED indicates OVERLOAD or out of range conditions |
Display | High contrast graphic liquid crystal display with 0.35” (9 mm) high digits on main & 0.2” (5 mm) on mA display. LED backlighting for use in low lit areas. |
Cara Menggunakan Process Calibrator Piecal PIE 830
Selain perlu mengetahui rincian spesifikasi process calibrator Piecal PIE 830, Anda juga perlu mengetahui cara penggunaan alat. Untuk menggunakan alat ini, Anda dapat melakukan beberapa langkah berikut ini:
- SAKLAR EZ-CHECK™: Untuk memungkinkan pengguna menghasilkan dua pengaturan preset dengan cepat. Pengguna dapat memilih posisi “LO”, “HI”, atau “SET” pada saklar EZ-CHECK™ untuk menghasilkan pengaturan yang diinginkan dan untuk penyimpanan nilai-nilai di masa depan.
- Saklar SUMBER/MATI/BACA: Saklar tersebut bisa digunakan untuk mengatur alat dengan menghasilkan atau membaca mA, V, pH, T/C, Ω, RTD, atau frekuensi, serta dapat mematikan alat.
- KNOB EZ-DIAL™: Dapat digunakan untuk mengatur level output atau input dengan cepat dan akurat. Selain itu, juga memiliki fungsi untuk menyimpan titik HI/LO EZ-Check™ dan dapat memulai peningkatan otomatis.
Mengenai penjelasan selengkapnya, bisa Anda ketahui melalui penjelasan manual book atau link PDF berikut: Petunjuk Penggunaan Process Calibrator Piecal PIE 830
Sektor yang Cocok dengan Process Calibrator Piecal PIE 830
Alat process calibrator Piecal 830 dapat digunakan diberbagai sektor industri yang membutuhkan perangkat kalibrator yang handal. Sektor yang telah menggunakan alat ini termasuk prosedur kalibrasi di lapangan dan aplikasi Ph, serta sektor-sektor lainnya. Adapun berbagai fitur unggulan menarik yang telah dimiliki oleh PIE 830 yang mampu mengoptimalkan kinerja alat tersebut.
Fitur Unggulan Process Calibrator Piecal PIE 830
Telah digunakan di berbagai sektor, juga terdapat fitur unggulan yang dimiliki oleh process calibrator Piecal PIE 830. Dengan fitur unggulan ini, pengguna dapat menggunakan melakukan kalibrasi dengan presisi tinggi. Fitur unggulan tersebut yaitu meliputi:
- 1 Detect hidden loop problems with Patented Current leak detection technology
- 4 Swap out faulty transmitters to diagnose control issues
- Technician friendly operation
- Quickly set any three outputs plus automatic stepping & ramping
- etc
Kisaran Biaya Process Calibrator Piecal PIE 830
Mengetahui kisaran harga untuk membeli alat process calibrator Piecal PIE 830, saat ini berkisar 62 juta rupiah. Apabila Anda tertarik untuk membeli alat ini, maka sangat direkomendasikan untuk membeli alat melalui distributor resmi, seperti Ralali.com. Melalui distributor resmi Anda dapat menjamin keaslian produk yang akan Anda terima.
Supplier Resmi Process Calibrator Piecal PIE 830
Seperti yang telah disebutkan di pembahasan sebelumnya, bahwa untuk pembelian process calibrator Piecal PIE 830 bisa Anda lakukan di Ralali.com yang telah menjadi supplier resmi di Indonesia. Sebagai supplier resmi, Ralali.com mampu memastikan seluruh produk yang tersedia adalah produk asli dan telah mendapatkan sertifikasi standar keamanan internasional. Segera lakukan pembelian alat di Ralali.com, dengan mengklik banner yang ada di bawah ini!
Perawatan dan Kalibrasi Process Calibrator Piecal PIE 830
Untuk tetap menjaga performa kinerja dari process calibrator Piecal PIE 830, sangat penting bagi Anda untuk melakukan perawatan dan kalibrasi. Mengenai perawatan alat ini hendaknya Anda lakukan sesuai dengan petunjuk buku manual yang telah disediakan demi menjaga keamanan dan keakuratannya.
Walaupun process calibrator Piecal PIE 830 adalah sebuah alat kalibrasi, akan tetapi alat ini juga perlu melakukan kalibrasi secara berkala. Kalibrasi ini dapat Anda lakukan dengan memanfaatkan layanan dari jasa Kalibrasi.com yang telah mendapatkan akreditasi KAN. Dengan layanan profesional dan terakreditasi, dapat menjamin proses kalibrasi alat akan dilakukan sesuai dengan standarisasi yang berlaku. Lengkapi formulir yang ada di bawah ini, bila Anda ingin mendapatkan layanan dari Kalibrasi.com!