Di dalam dunia industri yang semakin maju, kebutuhan akan alat yang dapat membantu untuk memastikan akurasi dan konsistensi dalam pengukuran sangat penting. Terdapat salah satu alat kalibrator multifunction yang dapat dengan mudah Anda temui yaitu process calibrator dari Piecal jenis PIE 830PM. Alat ini adalah sebuah alat yang mampu mengkalibrasi milliampere dan tegangan sumber 0,00 hingga 24,00 mA, 0,00 hingga 10,25 VDC dan 0,00 hingga 80,00 Mv. 

Selain itu, alat ini juga mampu mensimulasikan pemancar 2 kawat dengan menggunakan pemancar dan loop dengan catu daya 24 V bawaan. Process calibrator Piecal PIE 830PM juga mampu mengukur tekanan dengan modul tekanan opsional 32 modul untuk tekanan pengukur, diferensial, majemuk, dan absolut dengan dua saluran yang terisolasi yang memungkinkan Anda untuk mengkalibrasi pemancar, PLC, dan instrumen lain hanya dengan satu unit saja. Simak dan baca penjelasan artikel ini dengan seksama untuk dapat lebih mengetahui tentang process calibrator Piecal PIE 830PM. 

Instruksi Penggunaan Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Untuk menggunakan alat process calibrator Piecal PIE 830PM dengan performa kinerja yang optimal. Maka Anda memerlukan pemahaman yang baik tentang instruksi penggunaan tentang fitur-fitur yang tersedia. Menggunakan alat ini memiliki beberapa mode operasi, seperti LINEAR, NONLINEAR, dan SQ ROOT. Setiap model tersebut memiliki fungsi yang berbeda-beda, misalnya untuk mengatur arus loop linier atau nonlinier sesuai dengan input sensor, atau melakukan ekstraksi akar kuadrat guna untuk pengaturan pemancar tekanan diferensial. 

Serta juga tersedia fungsi BURNOUT yang dapat digunakan untuk mengatur output ketika terdeteksi kegagalan sensor. Mengenai detail instruksi penggunaan, bisa Anda ketahui melalui pembahasan manual book atau melalui link PDF berikut: Petunjuk Penggunaan Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Spesifikasi Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Mengetahui spesifikasi juga dapat membantu dalam memastikan bahwa alat ini telah memenuhi standar keamanan dan regulasi yang berlaku. Dengan begitu, pengguna dapat menggunakan alat ini dengan aman nyaman secara optimal. Oleh karena itu, berikut telah tersedia rincian spesifikasi dari process calibrator Piecal PIE 830PM. 

General
Operating Temp Range -20 to 60 °C (-5 to 140 °F)
Storage Temp Range -30 to 60 °C (-22 to 140 °F)
Temperature effect ≤ ± 0.01 %/°C of Full Scale; Cold Junction Sensor ≤ ±25 ppm/°C
Relative Humidity Range 10 % ≤RH ≤90 % (0 to 35 °C), Non-condensing
10 % ≤RH≤ 70 % (35 to 60 °C), Non-condensing
Isolation: Voltage Common Mode 60V rms between all mA functions/Read V DC and Source V DC/ thermocouple/RTD/Ohms//Frequency/Pressure

50/60 Hz, 100 dB

Normal Mode Rejection 50/60 Hz, 50 dB
Noise ≤ ± ½ Least Significant Digit from 0.1 to 10 Hz
Size 5.63×3.00×1.60” 143x76x41mm (LxWxH)
Weight 12.1 ounces, 0.34 kg with boot & batteries
Batteries Four “AA” Alkaline 1.5V (LR6)
Battery life Read Functions: ≥ 20 hrs; Pressure ≥ 7 hrs Source mA: ≥ 14 hours @ 12 mA into 250Ω Pwr/Meas mA: ≥ 12 hours at 20 mA Source V, Ω, T/C, RTD & Hz: ≥ 20 hours
Low Battery Low battery indication with nominal 1 hour of operation left
Protection against misconnection Over-voltage protection to 60 vrms (rated for 30 seconds) Red LED indicates OVERLOAD or out of range conditions
Display High contrast graphic liquid crystal display, 0.315” (8.0 mm) high digits, backlighting

Bidang yang Cocok dengan Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Telah dilengkapi instrumen penyusun berkualitas yang lengkap, tentunya alat process calibrator Piecal PIE 830PM sudah banyak digunakan di berbagai bidang. Alat ini sangat ideal untuk digunakan dalam prosedur kalibrasi baik di lapangan ataupun di berbagai aplikasi termasuk pengukur milliampere, resistansi, voltase, dan juga parameter loop lainnya. 

Keunggulan Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Adapun keunggulan menonjol yang dimiliki oleh process calibrator Piecal PIE 830PM, yang menjadikannya sebagai pilihan yang tepat bagi berbagai aplikasi. Keunggulan yang dapat diberikan oleh alat tersebut yaitu: 

  • Easily recall stored values
  • Quickly set any three outputs plus automatic stepping & ramping
  • Technician friendly operation
  • Two isolated channels allow you to calibrate transmitters
  • etc

Pasaran Harga Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Berbicara mengenai harga yang kini dibanderol untuk alat process calibrator Piecal PIE 830PM, saat ini berkisar 67 juta rupiah untuk setiap unitnya. Harga ini tentunya dapat berubah setiap saat, sehingga jika Anda ingin mendapatkan sebuah alat yang asli dengan harga penawaran yang lebih terjangkau, sebaiknya Anda melakukan pembelian alat di distributor resmi seperti Ralali.com.

Distributor Resmi Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Memilih Ralali.com yang telah menjadi distributor resmi, untuk melakukan pembelian alat adalah sebuah keputusan yang tepat bagi Anda. Dengan membeli dari distributor resmi, Ralali.com mampu menjamin keaslian dan kualitas silahkan klik banner di bawah ini untuk dapat melakukan proses pembelian alat di Ralali.com dan dapatkan penawaran harga yang menarik!

Maintenance dan Kalibrasi Process Calibrator Piecal PIE 830PM

Hal penting lainnya yang harus Anda ketahui adalah mengenai maintenance dan kalibrasi process calibrator Piecal PIE 830PM. Untuk maintenance pada alat ini sama seperti peralatan lainnya, yang mana maintenance tersebut perlu dilakukan untuk menjaga kinerja alat agar tetap optimal. Tindakan maintenance selengkapnya telah dijelaskan dalam buku manual yang tersedia. 

Sementara itu, untuk kalibrasi process calibrator Piecal PIE 830PM Anda perlu menggunakan layanan dari jasa yang telah terakreditasi oleh KAN, seperti jasa Kalibrasi.com. melalui layanan jasa Kalibrasi, dapat dipastikan proses kalibrasi alat akan dilakukan sesuai dengan standarisasi yang berlaku. Untuk informasi layanan dari jasa Kalibrasi.com, bisa Anda dapatkan dengan mengisi form yang ada di akhir pembahasan artikel ini!